Tentang Kami


SMA Negeri 1 Jepon adalah salah satu SMA di Kabupaten Blora, Jawa tengah. Masyarakat Blora menyebut sekolah ini dengan nama SMA Kondhang, akronim dari Kreatif, Optimis, Nasionalis, Dinamis, Harmonis, Amanah, Nyaman, dan Gemilang.